1. mungkin banyak yang bertanya apa itu linux karampuang,#linuxkarampuang distro linux yang dikembangkan @KPLIsinjai
2. kenapa mengembangkan sendiri distro linux? kenapa tidak pake yang ada seperti ubuntu, blankon dll ? saya coba jawab :)#linuxkarampuang
3. masalah yang sering dihadapi pengguna yang baru linux adalah distro linux yang diinstal belum lengkap #linuxkarampuang
4. sedangkan utk install aplikasi biasanya harus menggunakan koneksi internet tapi tidak semua bisa mendapat koneksi inet#linuxkarampuang
5. makanya @KPLIsinjai berinisiatif membuat distro linux sendiri untuk memudahkan pengguna baru linux #linuxkarampuang
6. ide ini muncul ketika @KPLIsinjai mengadakan sosialisasi OSS di sekolah-sekolah (2010) | #linuxkarampuang
7. waktu itu banyak yang install linux tapi kecewa karena banyak aplikasi yang sering digunakan belum ada | #linuxkarampuang
8. jadi mulai akhir tahun 2010 dikembangkanlah #linuxkarampuang, dengan eksekutor @kakak_pinguin :)
9. sekarang sedang dalam pengembangan #linuxkarampuang 3 berkiblat di ubuntu 12.04 LTS
10. selain aplikasi yang lumayan lengkap #linuxkarampuang juga dilengkapi dengan driver2 printer yang umum digunakan
11. di #linuxkarampuang karampuang berisi konten-konten lokal sinjai
12. kenapa menggunakan nama karampuang? karampuang adalah nama kawasan adat di sinjai | #linuxkarampuang
13. #linuxkarampuang juga sudah tersedia BSE TIK opensource serta tutorial-tutorial tentang opensource
14. #linuxkarampuang sudah banyak dipakai di sekolah-sekolah serta pemerintahan di kabupaten sinjai
15. berikut Aplikasi yang sudah ada di #linuxkarampuang
16. Perkantoran (Libre Office, GNU cash), Sains (Kalzium, Stellarium, GNU PSPP) Metode Input (Arab, Bugis dll)#linuxkarampuang
17. Desain Grafis (GIMP, Inkscape, Blender, Gwenview, LibreCAD, Scribus, Shotwell, Simple Scan) #linuxkarampuang
18. Internet (Mozilla Firefox, Chromium, Evolution, Gwibber, Pidgin, Transmission - BitTorent client, Uget) #linuxkarampuang
19. Edukasi (Gcompris, Tux Math, Tux Typing & Tux Paint), Aplikasi Islam (Zekr dan Othman Quran Browser) #linuxkarampuang
20. Multimedia (Cheese, Desktop Recorder, Exaile, Mobile Media Converter, PiTiVi, Sound Recorder, VLC, Media Player)
21. itu tadi tentang #linuxkarampuang :) mungkin ada tambahan dari@kakak_pinguin @takdir96 @noerazzuri @fyanblackbarets@zainalabidinku
tambahan dari @kakak_pinguin
#linuxkarampuang RT @kakak_pinguin: aplikasi lngkap sesuai kbutuhn smua tingktn user
#linuxkarampuang RT @kakak_pinguin: release 01 Arung, 02 Bulo-bulo, 03 Cilellang (dlm pngmbngan)
RT @kakak_pinguin: thanks buat smua tester #linuxkarampuang dan masukannya
RT @kakak_pinguin: trsedia pula pdf buku karampuang dan bunga rampai sinjai, thanks @zainalabidinku dan bapak muhannis#linuxkarampuang
RT @kakak_pinguin: juga tersedia fungsi terbilang di libreoffice calc/spreadsheet #linuxkarampuang
@kakak_pinguin: slain utk pngmbngn foss,#linuxkarampuang juga utk mmprknlkn wisata di sinjai
1 komentar:
ane nyimak aja .. masih awam di dunia linux... sekalian belajar sekalian nulis buat Blogg. sambil numpang backlink ya .. mebifors.com
Post a Comment